Hadis Sahih Muslim No. 1638 Jilid 3 Topik adalah Sumpah 1638. Dari 'Adi bin Hatim r.a., katanya Rasulullah saw. bersabda: "Siapa bersumpah dengan suatu sumpah, kemudian dia melihat suatu yang lebih baik daripada sumpahnya itu, maka hendaklah diperbuatnya yang lebih baik itu dan ditinggalkannya (dilanggar) sumpahnya." |