Hadis Sahih Bukhari No. 1060 Jilid 2 Topik adalah JualBeli 1060. Dari Abdullah bin Umar r.a., katanya: "Rasulullah saw. melarang jual beli Habalil Habalah seperti yang biasa dilakukan oleh orang-orang jahiliyah. Biasanya seorang laki-laki membeli seekor unta hingga unta itu beranak, kemudian anaknya itu beranak pula." |