Hadis Sahih Bukhari No. 0676 Jilid 2 Topik adalah Jenazah 676, Dari Anas r.a., katanya: "Rasulullah saw. pernah qunut selama satu bulan. Yaitu ketika ahlul qurra (ahli-ahli baca Al Quran) banyak yang tewas dalam peperangan. Belum pernah saya melihat Rasulullah saw. berdukacita seperti itu." |